Home

Membuat Segitiga Dengan Menggunakan Bahasa C

Fungsi adalah sekumpulan perintah operasi program yang dapat menerima argumen input dan dapat memberikan hasil output yang dapat berupa nilai ataupun sebuah hasil operasi. nama fungi yang didefinisikan sendiri oleh pemrogram tidak boleh sama dengan nama build-in function pada compiler  C. Fungsi digunakan agar pemrogram dapat menghindari penulisan bagian program (kode) berulang-ulang, dapat menyusun kode program agar terlihat lebih rapi dan kemudahan dalam debugging program. Contoh fungsi terpadat pada program dibawah ini:

contoh: untuk memunculkan segitiga seperti dibawah ini

berikut merupakan tutorial pembuatan segitiga tersebut:



contoh programnya


#include <stdio.h>
#include <stdlib.h>

int main(void){

int x,y,z;

for(x=1; x<=5; x++){

for(y=0; y<=5-x; y++)
printf(" ");

for(z=0; z<x; z++)
printf("%d", x+z);

for(z=z-2; z>=0; z--)
printf("%d", x+z);
printf("\n");

}

system("pause");
return (0);
}

output:













1 komentar:

Unknown mengatakan...

kalau untuk membuat segitiga seperti ini bagaimana:
1
2 6
3 7 10
4 8 11 13
5 9 12 14 15
tolong ya gan

Posting Komentar